Lemasa Tinjau Lokasi Pendakian Gunung Cartenz

- Wartawan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:02 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunung Cartenz Sakral Bagi Suku Amungme

Gunung Cartenz Sakral Bagi Suku Amungme

Timika, mimbarpapua.com – Lembaga Musyawarah Adat Suku Amungme (Lemasa) meninjau langsung lokasi pendakian gunung Cartenz, gunung yang sangat melekat dengan kultur budaya Suku Amungme.

Jan Magal Sekretaris Lemasa, saat menghubungi media ini, Rabu (5/3/4/2025) mengatakan, Lemasa melakukan kunjungan, ke wisata pendakian gunung Cartenz, kurang lebih dua hari

“Jika berbicara soal Gunung Cartenz, atau Nemangkawi ini, sangat   melekat dengan kultur budaya masyarakat  Amungme,  karena selain mengandung nilai wisata, Cartenz juga memiliki nilai sejarah, nilai religi serta mengandung cerita rakyat, sehingga Cartenz disebut sebagai tongkat bagi marga-marga yang menetap dibawa kaki gunung

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

katanya lagi, gunung Cartenz juga memiliki cerita rakyat tersendiri,  dalam bahasa Amungme Inuwitki Kelabo Arat Maga Boarat  artinya memberi certia soal kemandirian dan persahabatan dengan sesama sehingga tidak hanya memiliki nilai ekonomis, tetapi juga nilai historis bagi Suku Amungme

“Terkait hal ini, setelah melakukan peninjauan, kami akan mendorong Perda, melaui perwakilan Lemasa, di bangku Legislatif, yakni DPRK mekanisme pengangkatan, untuk bisa memperjuangkan Perda tersebut,” ucapnya

Bila demikian, Pemda dan Freeport harus mendukung rencana didorongya Perda pelindungan wilayah adat dan lokasi-lokasi wisata Suku Amungme, salah satunya gunung Cartenz

“Jadi kedepan anak-anak Amungme bukan saja menjadi Guide, atau instruktur saja , tetapi mereka yang mengelolah wisata pendakian gunung Cartenz, karena ini akan memberikan kontribusi besar bagi Suku Amungme,”pungkasnya (xiy)

Berita Terkait

UNA’IM Yapis Wamena Kampus Pertama Sosialisasi PMB di SMA Negeri Unggulan Lapago Tahun 2025
Konferda  II BPD KAPP Diwarnai Aksi Demo
Elinus Mom, Temui Kondtituen Warga Usul Perbaikan Jalan Dan Rumah Layak Huni
Peringati Nuzulul Qur’an 1446 H, Dandim Mimika Dan Ibu-Ibu Persit Santuni Anak Yatim
Hadiri Giat Penginjilan, Kapolsek Jila Beri Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat
TNI AL, BNN, LAN, GM FKPPI PC-2422 Kab. Mimika Melaksankan Monitoring Dan Waspam Giat Ramadhan.
Rapat Kerja Sinode Ke-III Gereja Kemah Injil Indonesia Memutuskan Pdt. Yanius Murib Sebagai Ketua Klasis Daerah Agengen
29 Guru Honorer Asal Kamoro Di Mimika Dirumahkan, APK Akan Tuntut Keadilan

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 09:43 WIT

UNA’IM Yapis Wamena Kampus Pertama Sosialisasi PMB di SMA Negeri Unggulan Lapago Tahun 2025

Selasa, 15 April 2025 - 07:53 WIT

Konferda  II BPD KAPP Diwarnai Aksi Demo

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:14 WIT

Elinus Mom, Temui Kondtituen Warga Usul Perbaikan Jalan Dan Rumah Layak Huni

Kamis, 20 Maret 2025 - 03:31 WIT

Peringati Nuzulul Qur’an 1446 H, Dandim Mimika Dan Ibu-Ibu Persit Santuni Anak Yatim

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:12 WIT

Hadiri Giat Penginjilan, Kapolsek Jila Beri Pesan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:52 WIT

TNI AL, BNN, LAN, GM FKPPI PC-2422 Kab. Mimika Melaksankan Monitoring Dan Waspam Giat Ramadhan.

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:25 WIT

Rapat Kerja Sinode Ke-III Gereja Kemah Injil Indonesia Memutuskan Pdt. Yanius Murib Sebagai Ketua Klasis Daerah Agengen

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:11 WIT

29 Guru Honorer Asal Kamoro Di Mimika Dirumahkan, APK Akan Tuntut Keadilan

Berita Terbaru